Rektor Berikan Apresiasi Atas Pencapaian UNG dalam Kurun Waktu 2019-2022

Oleh: Abdul Wahid Rauf . 17 Januari 2023 . 15:25:09

GORONTALO – Dalam kurun waktu tahun 2019 hingga tahun 2022 Universitas Negeri Gorontalo telah menorehkan beragam pencapaian dan prestasi diberbagai bidang. Atas pencapaian tersebut Rektor UNG Dr. Ir. Eduart Wolok, ST, MT, secara khusus memberikan apresiasi kepada seluruh civitas akademika yang telah berkontribusi mendukung pencapaian tersebut.

“Secara personal saya ingin menyampaikan terima kasih, karena dalam beberapa aspek pencapaian UNG dari tahun 2019 hingga tahun 2022 sebenarnya telah melebihi apa yang ditargetkan,” ungkap Rektor.

Meskipun dalam beberapa aspek pencapaian UNG telah melebihi target, namun masih ada beberapa aspek yang harus difokuskan karena memang tidak mudah untuk melaksanakannya. Beberapa aspek tersebut kata Rektor memang tidak mudah, karena hal tersebut menyangkut dengan branding UNG.

“Aspek tersebut tentunya akan menjadi fokus kita selanjutnya, sehingga melalui ajang rapat kerja tahun 2023 kita dapat merumuskan strategi dalam pencapaian target tersebut,”  harapnya. (**)

Agenda

9 September 2024

Apel Bersama Civitas Akademika UNG

Apel dalam rangkaian peringatan hari lahir UNG

23 Agustus 2024

Coaching dan Pelepasan Peserta UNG Mengajar Terintegrasi Membangun Desa

.

23 Mei 2024

UNG Bersholawat

Kegiatan UNG bersholawat dilaksanakan pukul 19.15 WITA.

23 Januari 2024

Lokakarya Penyusunan Rencana Kerja Program dan Anggaran UNG Tahun 2024

.

Established
In

1993

as STKIP N. Gorontalo

Student
body

22350

from 27 province

Number of
Lecturers

894

from 85 majors

University
rank

13

at BLU Category

Keseluruhan

0

Hari Ini

0

Kemarin

0