GORONTALO – Universitas Negeri Gorontalo berupaya memberikan pembinaan terhadap Badan Usaha Miliki Desa (Bumdes), dengan memberikan pelatihan pengelolaan keuangan. Melalui program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik di Desa Huwongo, Kecamatan Paguyaman, Kabupaten Boalemo, dosen dan mahasiswa melakukan program pengabdian yang mengangkat tema tentang Pendampingan Pengelolaan Keuangan Bumdesa Huwongo.
Dosen Pembimbing Dr. Rio Monoarfa, SE.Ak.,M.Si,,CA , mengungkapkan, program pelatihan pada KKN Tematik ini bertujuan untuk bisa memberikan pemahaman pada pengurus Bumdesa, tentang manfaat pembuatan laporan keuangan Bumdesa sebagai acuan dalam pengambilan keputusan dan pengembangan dalam kegiatan usaha dari Bumdes.
"Tahapan kerja yang dilakukan oleh tim pelaksana dalam program Kkn Tematik ini adalah memberikan pemahaman dalam bentuk pendampingan dalam meningkatkan kualitas hasil dari laporan keuangan.
Rio berharap pelatihan yang dilakukan untuk penguatan Bumdes melalui program KKN Tematik dapat memberikan dampak positif terhadap penguatan ekonomi di desa Huwongo dengan terwujudnya pengelolaan keuangan Bumdes yang baik. (**)
Apel dalam rangkaian peringatan hari lahir UNG
.
Kegiatan UNG bersholawat dilaksanakan pukul 19.15 WITA.
.
Established
In
as STKIP N. Gorontalo
Student
body
from 27 province
Number of
Lecturers
from 85 majors
University
rank
at BLU Category
Keseluruhan
Hari Ini
Kemarin